Pesan Pj. Bupati KBB Arsan Latif "Utamakan Pelayanan Masyarakat"


BANDUNG BARAT ||eliTkita 🇮🇩 ||

– Pj. Bupati KBB Arsan Latif kunjungan kerja ke Kecamatan Ngamprah disambut langsung Camat Ngamprah Agnes Virganty dengan disertai sambutan sholawat oleh warga masyarakat beserta para Kades se-Kecamatan Ngamprah tepat pukul 7.30 WIB. Dengan lawatan tersebut bertujuan untuk mengecek semua para pegawai, sejauhmana kesiapan untuk melayani warga masyarakat berada diwilayah Kecamatan maupun ditingkat desa terutama dalam pelayanan publik. 


Dalam kunjungan Pj. Bupati Bandung Barat Drs. Arsan latif, menyampaikan kepada para pegawai Kecamatan Ngamprah dan para Kades. Bupati berpesan, untuk menjaga kedisiplinan dalam melaksanakan tugas sebagai pelayan masyarakat serta bila perlu ditingkatkan guna menjadikan Bandung Barat lebih maju dan berkembang dalam segala bidang demi kesejahteraan masyarakat khususnya di Bandung Barat. " Ucapnya didepan awak media.


Selain hal tersebut Agnes, menjelaskan Beliau juga menginventarisasi bagaimana progres kepemerintahan Kecamatan Ngamprah dan pembangunan di desa-desa serta mengunjungi pelayana terpadu juga gray berahlak yang mana memasarakan prodak UMKM di Kecamatan Ngamprah begitupula Tadarus bersama Bupati  yang mana jadwal temanya "Senyum yang S (spritual) dan di awali dengan bekerja berserah diri kepada Allah SWT., untuk kemajuan masyarakat Bandung Barat, efekti, nasionalisme, yakin dan mandiri.  Imbuhnya. (Biro KBB) 


Editor. Tm

Post a Comment

Lebih baru Lebih lama